Tafsiran Hasil Pemeriksaan Laboratorium Klinik adalah buku yang berisi mengenai cara mengintepretasi tes-tes laboratorium untuk diagnosis, follow up dan prognosis penyakit. Pembahasannya dibagi dalam 7 bagian, yaitu : hematologi klinik, hematologi dan imunologi, endokrin dan penyakit metabolik, penyakit hati dan biliaire, kardiovaskuler, hipertensi dan penyakit ginjal, cairan tubuh, elektrolit …
Buku saku mengenal penyakit melalui hasil pemeriksaan laboratorium ini merupakan panduan dalam memahami berbagai pemeriksaan laboratorium dengan memberikan pemahaman mengenai deskripsi, nilai normal dan abnormal serta kaitannya dengan penyakit serta obat-obatan yang diperlukan untuk proses penyembuhan.